PILIHLAH jalan hidup yang takkan kau sesali... demi sesuatu yang sangat berharga bagimu... walau berat dan menderita... teruslah berjuang walaupun harus mengorbankan nyawa... harus kau lindungi dengan kedua tangan ini!!!
Januari 04, 2011
Pertanyaan...
Januari 02, 2011
Doaku pagi ini...
Hari ini, saat ini, esok, dan nanti..........
thx to: NIDJI
TERKADANG hidup memang berat... membuat kita hampir menyerah..
Tapi, aku percaya Kau-lah pelindungku, penciptaku dan hidupku...
Sabarkan hatiku, kuatkan imanku...
Berkahi aku dan keluargaku dengan rahmatMu...
Tuhan, Kaulah cintaku...
thx to: NIDJI
Januari 01, 2011
Pekanbaru: Jan 01, 2011
SETIAP pagi selalu terbangun dalam keadaan hati kacau. Ya, terlalu sakit untuk dikenang. Apa salahku? Apa salahku?
For the Next...
INI ku tulis segera setelah balik dari keliling kota Pekanbaru . Suasana malam pergantian tahun di sini bisa dibilang meriah; langit dipenuhi puluhan atau bahkan ratusan kembang api warna-warni (hiiyyy!!) *halahh* Indah banget!
Sejenak ku menoleh pada masa lalu. Tahun 2010 adalah -bole sedikit lebay ga sih- Tahun Duka Cita untukku. Orang-orang yang disayang datang dan pergi. Yang paling bikin syok itu adalah DIA yang pergi tepat sehari sebelum pergantian tahun... Aku sayang padanya.
Semoga dia bahagia, bisikku.
Kembali ku menoleh pada masa depan, tahun 2011. Sebuah pertanyaan yang terus ada dibenakku: Akankah tahun ini ku kehilangan lagi? Aku tak tahu apa. Tapi akankah??
Sungguh ku hanya ingin yang terbaik... 
Desember 31, 2010
now, in my head.............
salahkah jika ku bukan dari sana??????? dunia yang aneh.......... jika boleh, KU TAK INGIN ADA DI DUNIA YANG SEPERTI INI...................... #inginhilangingatan